tips menghindari kecelakaan sepeda motor di jalan raya
Mungkin hal semacam ini dianggap sepele oleh sebagian umat manusia untuk bagaimana cara mengendarai motor itu. Mungkin kalian pikir semua motor aman untuk digunakan sehingga, tidak memperhatikan apa yang seharusnya diperhatikan sebelum digunakan.
Berikut kami akan memberi tahu bagaimana cara mengendarai motor baru khususnya dari motor honda:
a. Pertama harus memperhatikan posisi cara berkendara yang baik dan benar (Segitiga Berkendara):- Sikut ditekuk sedikit (rileks), tidak boleh terlalu tegang.
- Pinggul tegak.
- Kaki tidak boleh melebihi sayap body motor.
b. Pertama hal yang harus diperhatikan tentunya dari kesehatan motor:
- Bensin.
- Oli.
- V-belt
- Ban.
- Rem depan dan rem belakang.
- Lampu.
- Baterai.
- Baut-baut.
- Sistem aliran bahan bakar.
- Sistem kemudi.
- Sistem suspensi.
Setelah di lakukan segitiga pengendara dan mengecek kendaraan kita akan lebih mudah mengendarai sepeda motor dan kita akan terhindar dari kecelakan.
Semoga tips ini bermanfaat iya... SELAMAT MENCOBA!!!
.
thank's...!
BalasHapus