Pengikut

Selasa, 21 Februari 2017

SAFETY RIDING CAMP AHM 2017 : kunjungn pabrik Pt.AHM Plant 3



Kunjungan pabrik Pt. AHM

Tanggal 07-februari-2017  Smk Muhammadiyah diundang oleh  Pt. AHM Plant 3 di Cikarang.
Kami berkunjung disana untuk melihat dan belajar cara perakitan motor Honda khususnya Scooter Matic. Selama perakitan  hanya memerlukan waktu  22 detik saja. Wow sungguh fantastic  bukan.? Itu sangat memotifasi bagi pelajar-pelajar yang khususnya sekolah binaan Pt. AHM, agar lebih giat dan semangat untuk mengikutin pelajaran disekolah. Disini kita tidak hanya memlihat atau memperhatikan namun kita juga dapat menambah ilmu. Untuk masuk kedalam pabrik, tidak sembarangan orang hanya tamu-tamu khusus yang diundang oleh Pt. AHM. Apabila minat untuk bekerja di Pt.AHM, memerlukan nilai produktif minimal 7,5 dan pelajaran nomatif diperlukan nilai minimal 7,0. Tidak hanya nilai saja tetapi untuk fisik tidak diperbolehkan ketergantungan  meroko, narkoba,dan  minuman keras.


#Sahabat1Hati
#SmkMuhammadiyahTirtayasa

1 komentar:

  1. semoga kita dan khususnya siswa/i semua termotivasi sehingga lebih giat dan semangat untuk mengikuti seluruh rangkaian Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di sekolah...!!!

    BalasHapus

safety riding camp 2.0 - Kegiatan Safety Riding Camp 2018 Ini Lebih Asik

Mengkampanyekan kegiatan  safety riding  bisa dengan berbagai cara. Terlebih lagi jika itu bersentuhan dengan para generasi muda, maka kegi...