Pengikut

Selasa, 21 Februari 2017

Safety Riding Course Honda Smk Muhammadiyah Tirtayasa



Safety Riding Course Smk Muhammadiyah Tirtayasa

     Tanggal 18-Februari-2017 PT. Mitra Sendang Kemakmuran mengunjungi sekolah kami, untuk acara Safety Riding Course dengan tujuan untuk :
-         - Mengurangi tingkat kecelakaan pada sepedah motor.
-         -   Meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berkendara sepedah motor.
-         -   Menyadarkan pentingnya etika dalam berkendara sepedah motor.

Disini kami diajarkan cara mengecek kendaraan sebelum digunakan
( BEN-OL  RA-BA  KO-REM  LA-BA-BA ) :
-        - Ben  : Bensin.
-        - Ol     : Oli.
-        - Ra     : Rantai
-        - Ba     : Ban.
-        - Ko    : Kopling.
-        - Rem  : Rem.
-        -  La     : Lampu.
-         - Ba     : Baterai.
-         - Ba     : Baut-baut.

Memperhatikan cara berpakain saat berkendara contohnya :
-       -   Helm.
-       -  Sarung tangan.
-       -   Jaket.
-       -   Celana panjang ( Jeans ).
-       -  Sepatu ( Melebihi mata kaki ).

 Memperhatikan posisi cara berkendara yang baik dan benar  (Segi Tiga Pengendara ) :                                
-         -  Sikut  ditekuk sedikit ( Rilex ), tidak boleh terlalu tegang.
-         - Bahu agak condong ke depan.
-         - Pinggul .
-         -  Kaki tidak  melebihi sanyap.
-         -  Telapak kaki harus di footstreat.
-          - Pandangan fokus dengan arah tujuan.

      Melihat penjelasan dan keterangan di atas kita dapat mempelajari dan mengetahui cara berkendara sepeda motor dengan baik dan benar. Jadi etika mengendarai sepeda motor di jalan raya itu sangatlah penting,karna jika kita berkendara tanpa mengetahui etika berkendara dengan benar dapat mengakibatkan kecelakaan bahkan sampai mengakibatkan kematian.oleh sebab itu etika saat berkendara sangat di perlukan bagi setiap pengendara.                     








 
#BermimpiDisiangHariBeraniBedaBeraniBerkarya
#SmkMuhammadiyahTirtayasa
#SalamSatuHati-SatuIndonesia

SAFETY RIDING CAMP AHM 2017 : kunjungn pabrik Pt.AHM Plant 3



Kunjungan pabrik Pt. AHM

Tanggal 07-februari-2017  Smk Muhammadiyah diundang oleh  Pt. AHM Plant 3 di Cikarang.
Kami berkunjung disana untuk melihat dan belajar cara perakitan motor Honda khususnya Scooter Matic. Selama perakitan  hanya memerlukan waktu  22 detik saja. Wow sungguh fantastic  bukan.? Itu sangat memotifasi bagi pelajar-pelajar yang khususnya sekolah binaan Pt. AHM, agar lebih giat dan semangat untuk mengikutin pelajaran disekolah. Disini kita tidak hanya memlihat atau memperhatikan namun kita juga dapat menambah ilmu. Untuk masuk kedalam pabrik, tidak sembarangan orang hanya tamu-tamu khusus yang diundang oleh Pt. AHM. Apabila minat untuk bekerja di Pt.AHM, memerlukan nilai produktif minimal 7,5 dan pelajaran nomatif diperlukan nilai minimal 7,0. Tidak hanya nilai saja tetapi untuk fisik tidak diperbolehkan ketergantungan  meroko, narkoba,dan  minuman keras.


#Sahabat1Hati
#SmkMuhammadiyahTirtayasa

MUSYCAB TIRTAYASA

                                      Musyawarah Pimpinan Cabang Muhammadiyah Tirtayasa
                                                    (PCM) Ke XI Periode 2015 - 2020


Bismillahirrohmanirrihiem
Assalamu'alaikum.wr. wb
     Tanggal 29 januari 2017 Pimpinan Cabang Muhammadiyah dengan seperti biasanya kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap lima tahun sekali pimpinan cabang Muhammadiyah Tirtayasa melaksanakan kegiatan musyawarah cabang untuk periode 2015-2020.
Tapi dalam kegiatan organisasi ini, sedikit kami lihat bahwa ada sesuatu yang mungkin bisa dibilang ada yang belum bisa dilaksanakan oleh pimpinan cabang Muhammadiyah ini. Diantaranya adalah seperti yang kita ketahui bersama bahwa, organisasi yang baik harus dilengkapi dengan sekretariatan, personil dan manajemen yang baik. Dan pimpinan cabang Muhammadiyah tirtayasa tidak memiliki semua itu, karenanya pada musycab yang lalu diprogramkan adanya sekretariat dan difungsikannya jam kerja, tapi lagi-lagi semua itu belum terealisasi karena keterbatasan kemampuan dan kesempatan yang ada.
      Akan tetapi kegiatan ini juga dihadiri oleh para tokoh penting dari pimpinan Muhammadiyah Tirtayasa yaitu :
- H. Tirta Hidayat, M.MPd.
- Khadari Umar, S.PD.I
- Taufiq Aof, SE MM.
- Amri Wahyu I.
- Ade Hidayat, S.PD.
   Dan tentunya kegiatan yang dilaksanakan adalah pemilihan ketua baru untuk pimpinan cabang tirtayasa karena pada intinya kegiatan ini dilaksanakan untuk memilih dan menetapkan ketua baru yang terpilih untuk periode 2015-2020.










#MusyabCabangTirtayasa
#GerakanPencerahMenujuTirtayasaBerkemajuan
#SmkMuhammadTirtayasa


      

safety riding camp 2.0 - Kegiatan Safety Riding Camp 2018 Ini Lebih Asik

Mengkampanyekan kegiatan  safety riding  bisa dengan berbagai cara. Terlebih lagi jika itu bersentuhan dengan para generasi muda, maka kegi...